Thursday, November 10, 2016
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Pertumbuhann
Merupakan proses pertambahan biomassa atau ukuran (berat, volume atau jumlah) yang bersifat irreversible. Pertumbuhan merupakan proses kuantitatif. Alat untuk mengukur pertumbuhan disebut auksanometer.
Jenis pertumbuhan dan perkembangan
Pertumbuhan Primer
Merupakan pertumbuhan yang menyebabkan batang batang dan akar tumbuhan bertambah tinggi atau panjang. Diawali dengan pembelahan sel di daerah meristem apikal.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
kontennya bagus
ReplyDeletethanks